MAKALAH
PENGOLAHAN DATA
ELEKTROIK
PENGELOMPOKAN KOMPUTER & MACAMNYA
Komputer dalam penggolongannya dikelompokkan dalam
beberapa jenis. Untuk jenis-jenis komputer dalam pengelompokannya sebagai
berikut
- Komputer Berdasarkan Data yang Diolah
a. Komputer Analog
Komputer ini hanya bisa menerima sinyal analog. Karena data
yang didapatkan berbentuk gelombang komputer ini biasa digunakan pada pengecekan
data yang tidak berbentuk angka. Contoh Penggunaannya pada
pengecekan suhu, penghitung aliran BBM dan pengukur kecepatan cahaya. Komputer
ini lebih sering dipakai pada kegiatan ilmiah.
b. Komputer Digital
Komputer ini komputer yang biasa dipakai pada perorangan. Komputer ini menerima data digital. Berfungsi
untuk mengolah data kuantitatif yang berupa huruf, angka dan simbol-simbol.
c. Komputer Hybrid
Komputer ini gabungan dari komputer digital dan analog. Hasil dari data anlognya sudah dirubah menjadi
data digital yang nantinya akan diolah/diedit oleh pengguna komputer untuk
mendapatkan hasil output yang lebih baik. Contohnya pada ECU mobil injeksi.
- Komputer Berdasarkan Penggunaanya
a. Special Purpose
Computer
Komputer ini adalah komputer yang sudah di setting atau
sidah dibentuk untuk hanya pada suatu penggunaan / proses tertentu. Komputer ini bisa berupa komputer biasa yang di
beri program khusus atau memang komputer itu di disain khusus untuk suatu
program. Contohnya Billing warnet, kasir, CNC, dan lain-lain.
b. General Purpose Computer
Komputer ini komputer yang umum digunakan bisa digunakan
untuk keperluan sesuai perintah dan program yang digunakan oleh usernya.
Contohnya Personal komputer.
- Komputer Berdasarkan Skala Kemampuannya
a. Small Scale Computer
Komputer skala kecil komputer ini hanya dioperasikan oleh
1 orang dan berkemampuan proses kecil. Contoh nya adalah Pesonal komputer,
Laptop Notebook, dan lain-lain.
b. Medium Scale Computer
Komputer dengan skala proses menengah biasa hanya sebagai
server penampungan data suatu workgroup.
c. Large Scale Computer
Komputer ini berskala besar sebagai pusat dari program
dan data untuk banyak user sehingga untuk user dalam jumlah banyak hanya
membutuhkan 1 komputer untuk melakukan proses.
4.
Komputer Berdasarkan
Kapasitasnya
a
Microcontroller
Komputer ini hanya memiliki satu buah atau 1 rangkaian
chip yang langsung terhubung pada memori dan input outputnya biasa digunakan
sebagai pengontrol alat-alat yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari bisa
disebut juga sebagai komputer embed
karenakomputer ini lebih sering ditanamkan pada peralatan. Komputer ini berisi
proses yang sudah sitentukan sehingga bersifat special purpose atau ditujukan
pada satu tujuan. Contoh pada ECU, remote, mesin cuci, dan lain-lain.
b
Microcomputer
Komputer ini sering disebut personal computer. Komputer
ini adalah komputer yang awalnya ditujukan pada perorangan dalam pengolahan dan
penyimpanan data memiliki 1 prossesor dalam 1 chip dan belum bisa digunakan
dengan berbagai macam aplikasi/software namun dengan majunya perkembangan
komputer saat ini yang hingga memiliki lebih dari 1 prossesor dalam 1 chip
membuat komputer ini mampu digunakan untuk kebutuhan perusahaan . Microcomputer yang digunakan untuk kebutuhan
perusahaan sering disebut juga enginering workstation karena kemampuannya yang
cukup tinggi dan sudah terhubung dalam jaringan menggunakan LAN (local area
network) sehingga dapat menggunakan konsep multi-user dalam penggunaanya.
c
Minicomputer
Komputer ini di disain untuk kepentingan perusahaan dapat
digunakan oleh beberapa orang sekaligus. Karena kapasitasnya kemampuan proses
yang sudah besar komputer ini sering digunakan sebagai server/pusat jalur dan
penyimpanan data. Contoh PDP
d.
Mainframe
Mainframe sudah memiliki prossesor dalam jumlah banyak
memori yang besar sehingga komputer ini memiliki kecepatan proses tinggi dan
kapasitas yang besar. Bentuk dari komputer ini sebesar lemari dapat digunakan
oleh muti user biasa digunakan untuk riset dan kepentingan militer. Contoh
Honeywell-Bull DPS 7
e.
Supercomputer
Dikatakan super karena komputer ini memilik kapasitas dan
dan proses yang memang sangatlah cepat ribuan kali lipat lebih cepat daripada
komputer personal. Komputer ini memiliki ribuan prossesor. Digunakan dalam
penelitian Ilmiah seperti NASA dan Argonne National Laboratory. Contoh IBM Blue Gene Supercomputer
5. Komputer Berdasarkan Generasi
a.
Generasi Pertama
Generasi I, Tahun 1941, menggunakan tabung hampa
Generasi I, Tahun 1941, menggunakan tabung hampa
Dengan terjadinya Perang Dunia Kedua, negara-negara yang terlibat dalam
perang tersebut berusaha mengembangkan komputer untuk mengeksploit potensi
strategis yang dimiliki komputer.Hal ini meningkatkan pendanaan pengembangan
komputer serta mempercepat kemajuan teknik komputer.Pada tahun 1941, Konrad
Zuse, seorang insinyur Jerman membangun sebuah komputer, Z3, untuk mendesain
pesawat terbang dan peluru kendali.
Tahun 1943, pihak Inggris menyelesaikan komputer pemecah kode rahasia
yang dinamakan Colossus untuk memecahkan kode rahasia yang digunakan
Jerman.Dampak pembuatan Colossus tidak terlalu mempengaruhi perkembangan
industri komputer dikarenakan dua alasan. Pertama, Colossus bukan merupakan
komputer serbaguna(general-purpose computer), ia hanya didesain untuk
memecahkan kode rahasia. Kedua, keberadaan mesin ini dijaga kerahasiaannya
hingga satu dekade setelah perang berakhir.
Komputer Generasi pertama dikarakteristik dengan fakta bahwa instruksi operasi dibuat secara spesifik untuk suatu tugas tertentu.Setiap komputer memiliki program kode biner yang berbeda yang disebut “bahasa mesin” (machine language).Hal ini menyebabkan komputer sulit untuk diprogram dan membatasi kecepatannya. Ciri lain
komputer generasi pertama adalah penggunaan tube vakum (yang membuat komputer pada masa tersebut berukuran sangat besar) dan silinder magnetik untuk penyimpanan data.
Komputer Generasi pertama dikarakteristik dengan fakta bahwa instruksi operasi dibuat secara spesifik untuk suatu tugas tertentu.Setiap komputer memiliki program kode biner yang berbeda yang disebut “bahasa mesin” (machine language).Hal ini menyebabkan komputer sulit untuk diprogram dan membatasi kecepatannya. Ciri lain
komputer generasi pertama adalah penggunaan tube vakum (yang membuat komputer pada masa tersebut berukuran sangat besar) dan silinder magnetik untuk penyimpanan data.
b.
Generasi Kedua
Generasi II, Tahun 1948, menggunakan transistor,
Generasi II, Tahun 1948, menggunakan transistor,
Pada tahun 1948, penemuan transistor sangat mempengaruhi perkembangan
komputer.Transistor menggantikan tube vakum di televisi, radio, dan
komputer.Akibatnya, ukuran mesin-mesin elektrik berkurang drastis.
Transistor mulai digunakan di dalam komputer mulai pada tahun 1956. Penemuan lain yang berupa pengembangan memori inti-magnetik membantu pengembangan komputer generasi kedua yang lebih kecil, lebih cepat, lebih dapat diandalkan, dan lebih hemat energi dibanding para pendahulunya. Mesin pertama yang memanfaatkan teknologi baru ini adalah superkomputer.IBM membuat superkomputer bernama Stretch, dan Sprery-Rand membuat komputer bernama LARC.Komputer-komputer ini, yang dikembangkan untuk laboratorium energi atom, dapat menangani sejumlah besar data, sebuah kemampuan yang sangat dibutuhkan oleh peneliti atom.
Transistor mulai digunakan di dalam komputer mulai pada tahun 1956. Penemuan lain yang berupa pengembangan memori inti-magnetik membantu pengembangan komputer generasi kedua yang lebih kecil, lebih cepat, lebih dapat diandalkan, dan lebih hemat energi dibanding para pendahulunya. Mesin pertama yang memanfaatkan teknologi baru ini adalah superkomputer.IBM membuat superkomputer bernama Stretch, dan Sprery-Rand membuat komputer bernama LARC.Komputer-komputer ini, yang dikembangkan untuk laboratorium energi atom, dapat menangani sejumlah besar data, sebuah kemampuan yang sangat dibutuhkan oleh peneliti atom.
Bahasa assembly adalah bahasa yang
menggunakan singkatan-singakatan untuk menggantikan kode biner.
Program yang tersimpan di dalam komputer dan bahasa pemrograman yang ada di dalamnya memberikan fleksibilitas kepada komputer.Fleksibilitas ini meningkatkan kinerja dengan harga yang pantas bagi penggunaan bisnis.Dengan konsep ini, komputer dapat mencetak faktur pembelian konsumen dan kemudian menjalankan desain produk atau menghitung daftar gaji.Beberapa bahasa pemrograman mulai bermunculan pada saat itu.Bahasa pemrograman Common Business-Oriented Language (COBOL) dan Formula Translator (FORTRAN) mulai umum digunakan.Bahasa pemrograman ini menggantikan kode mesin yang rumit dengan kata-kata, kalimat, dan formula matematika yang lebih mudah dipahami oleh manusia.Hal ini memudahkan seseorang untuk memprogram dan mengatur komputer.Berbagai macam karir baru bermunculan (programmer, analis sistem, dan ahli sistem komputer).
Program yang tersimpan di dalam komputer dan bahasa pemrograman yang ada di dalamnya memberikan fleksibilitas kepada komputer.Fleksibilitas ini meningkatkan kinerja dengan harga yang pantas bagi penggunaan bisnis.Dengan konsep ini, komputer dapat mencetak faktur pembelian konsumen dan kemudian menjalankan desain produk atau menghitung daftar gaji.Beberapa bahasa pemrograman mulai bermunculan pada saat itu.Bahasa pemrograman Common Business-Oriented Language (COBOL) dan Formula Translator (FORTRAN) mulai umum digunakan.Bahasa pemrograman ini menggantikan kode mesin yang rumit dengan kata-kata, kalimat, dan formula matematika yang lebih mudah dipahami oleh manusia.Hal ini memudahkan seseorang untuk memprogram dan mengatur komputer.Berbagai macam karir baru bermunculan (programmer, analis sistem, dan ahli sistem komputer).
c.
Generasi Ketiga
Generasi III, Tahun 1958, menggunakan IC (integrated circuit),
Generasi III, Tahun 1958, menggunakan IC (integrated circuit),
Walaupun transistor dalam banyak hal mengungguli tube
vakum,namun transistor menghasilkan panas yang cukup besar, yang dapat
berpotensi merusak bagian-bagian internal komputer.Batu kuarsa (quartz rock)
menghilangkan masalah ini.Jack Kilby, seorang insinyur di Texas
Instrument,mengembangkan sirkuit terintegrasi (IC: integrated circuit) di tahun
1958. IC mengkombinasikan tiga komponen elektronik dalam sebuah piringan
silikon kecil yang terbuat dari pasir kuarsa.Para ilmuwan kemudian berhasil
memasukkan lebih banyak komponen-komponen ke dalam suatu chip tunggal yang
disebut semikonduktor.Hasilnya, komputer menjadi semakin kecil karena
komponen-komponen dapat dipadatkan dalam chip.Kemajuan komputer generasi ketiga
lainnya adalah penggunaan sistem operasi (operating system) yang memungkinkan
mesin untuk menjalankan berbagai program yang berbeda secara serentak dengan
sebuah program utama yang memonitor dan mengkoordinasi memori komputer.
d.
Generasi Keempat
Generasi IV, Tahun 1980, menggunakan VLSI (Very Large Scale IC),
Generasi IV, Tahun 1980, menggunakan VLSI (Very Large Scale IC),
Setelah IC, tujuan pengembangan menjadi lebih jelas: mengecilkan ukuran
sirkuit dan komponen-komponen elektrik. Large Scale Integration (LSI) dapat
memuat ratusan komponen dalam sebuah chip.Pada tahun 1980-an, Very Large Scale
Integration (VLSI) memuat ribuan komponen dalam sebuah chip tunggal.
Ultra-Large Scale Integration (ULSI) meningkatkan jumlah tersebut menjadi jutaan. Kemampuan untuk memasang sedemikian banyak komponen dalam suatu keping yang berukurang setengah keping uang logam mendorong turunnya harga dan ukuran komputer.Hal tersebut juga meningkatkan daya kerja, efisiensi dan keterandalan komputer. Chip Intel 4004 yang dibuat pada tahun 1971membawa kemajuan pada IC dengan meletakkan seluruh komponen dari sebuah komputer (central processing unit, memori, dan kendali input/output) dalam sebuah chip yang sangat kecil.
Ultra-Large Scale Integration (ULSI) meningkatkan jumlah tersebut menjadi jutaan. Kemampuan untuk memasang sedemikian banyak komponen dalam suatu keping yang berukurang setengah keping uang logam mendorong turunnya harga dan ukuran komputer.Hal tersebut juga meningkatkan daya kerja, efisiensi dan keterandalan komputer. Chip Intel 4004 yang dibuat pada tahun 1971membawa kemajuan pada IC dengan meletakkan seluruh komponen dari sebuah komputer (central processing unit, memori, dan kendali input/output) dalam sebuah chip yang sangat kecil.
Pada tahun 1981, IBM memperkenalkan penggunaan Personal Computer (PC)
untuk penggunaan di rumah, kantor, dan sekolah. Jumlah PC yang digunakan
melonjak dari 2 juta unit di tahun 1981 menjadi 5,5 juta unit di tahun 1982.
Sepuluh tahun kemudian, 65 juta PC digunakan. Komputer melanjutkan evolusinya
menuju ukuran yang lebih kecil, dari komputer yang berada di atas meja (desktop
computer) menjadi komputer yang dapat dimasukkan ke dalam tas (laptop), atau
bahkan komputer yang dapat digenggam (palmtop).
e. Generasi Kelima
Generasi V, Tahun 2001, kemampuan pemrosesan paralel dan teknologi superkonduktor,
e. Generasi Kelima
Generasi V, Tahun 2001, kemampuan pemrosesan paralel dan teknologi superkonduktor,
Mendefinisikan komputer generasi kelima menjadi cukup sulit karena tahap
ini masih sangat muda.Contoh imajinatif komputer generasi kelima adalah
komputer fiksi HAL9000 dari novel karya Arthur C. Clarke berjudul 2001:space
Odyssey.HAL menampilkan seluruh fungsi yang diinginkan dari sebuah komputer
generasi kelima. Dengan kecerdasan buatan (artificial intelligence),HAL dapat
cukup memiliki nalar untuk melakukan percapakan dengan manusia, menggunakan
masukan visual, dan belajar dari pengalamannya sendiri.
Jepang adalah negara yang terkenal dalam sosialisasi jargon dan proyek komputer generasi kelima.Lembaga ICOT (Institute for new Computer Technology) juga dibentuk untuk merealisasikannya.Banyak kabar yang menyatakan bahwa proyek ini telah gagal,namun beberapa informasi lain bahwa keberhasilan proyek komputer generasi kelima ini akan membawa perubahan baru paradigma komputerisasi di dunia.Kita tunggu informasi mana yang lebih valid dan membuahkan hasil.
Jepang adalah negara yang terkenal dalam sosialisasi jargon dan proyek komputer generasi kelima.Lembaga ICOT (Institute for new Computer Technology) juga dibentuk untuk merealisasikannya.Banyak kabar yang menyatakan bahwa proyek ini telah gagal,namun beberapa informasi lain bahwa keberhasilan proyek komputer generasi kelima ini akan membawa perubahan baru paradigma komputerisasi di dunia.Kita tunggu informasi mana yang lebih valid dan membuahkan hasil.
6. Komputer Berdasarkan Bentuk dan Ukuran Fisik
a
Tower
b
Desktop
c
Portable
d
Laptop
e
Notebook
f
Komputer
g
Sub
Notebook (handbook)
h
Palmtop (PDA)
0 komentar:
Posting Komentar